Kamis, 18 Juli 2013

Ria Amelia - Pulanglah Uda



Ria Amelia (lahir di Jakarta, 17 Mei 1983) memulai kariernya sebagai penyanyi dangdut khususnya dangdut house. Pada tahun 2005 Ria meluncurkan album pertamanya yang berjudul "Layu dalam Bathin". Pada tahun 2006 Ria kembali meluncurkan album keduanya yang masih berirama House Dangdut dengan judul "SMS" dan sukses di pasaran, nama Ria mulai diperhitungkan.

Setelah itu Ria mencoba mengembangkan karier bermusiknya dengan meluncurkan album berirama dangdut, pop, slow rock dan folk. Pada tahun 2010 Ia meluncurkan lagu berirama pop minang dengan judul album "PULANGLAH UDA", dan lagu ini cukup berhasil dipasaran meskipun lagu ini seluruhnya adalah kompilasi lagu legend Minang yang sudah terkenal sebelumnya. Dengan penggarapan Video yang baik dan aransement musik yang lebih fresh, lagu dalam album Pop Minang ini sangat bagus buat di koleksi.

12 Pop Minang Legendaris

1. Pulanglah Uda
Cipt. Syam Tanjung / Younki RM

2. Cinto Jan Dibali
Cipt. Chilung Ramali

3. Bareh Solok
Cipt. Nuskan Syarif

4. Kasiah Tak Sampai
Cipt. Syarul Tarun Yusuf

5. Hujanlah Turun Pulo
Cipt. Chilung Ramali

6. Ayam Den Lapeh
Cipt. A. Hamid

7. Ampun Mandeh
Cipt. Syahrul Tarun Yusuf

8. Hujan
Cipt. Syahrul Tarun Yusuf

9. Mudiak Arau

Cipt. Ajis St. Sati

10. Lintuah
Cipt. Ibenzani Usman

11. Mangkonyo Denai Tagamang
Cipt. Nuskan Syarif

12. Si Nona
Cipt. NN



Silahkan simak lagunya. Bila anda suka jangan lupa beli CD Originalnya atau hubungi : 0812 82 30984 agar musik Indonesia tetap berkembang dan sekaligus menghargai Karya Hak Cipta. Komentar anda kami perlukan untuk kemajuan blog ini.

Related Post:

Ditulis Oleh : Unknown ~ Deskripsi Blog Anda

Artikel Ria Amelia - Pulanglah Uda ini diposting oleh Unknown pada hari Kamis, 18 Juli 2013. Terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar.

Tinggalkan Alamat Email Anda

Tinggalkan alamat email anda. dan Kami akan Menghubungi Blog! Anda

1 komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...